by Bakmi01 | Mar 11, 2015 | Jakarta, Jakarta Timur, Non-Halal, Rekomendasi
Menyadari Kampung Ambon ternyata memiliki kekuatan kuliner yang tidak kalah mumpuni dibanding daerah lain, namun underrated aja. Mi Siantar ini sering dibeliin nyokap untuk dimakan di rumah, rupanya itu mengurangi kenikmatannya. Karena saat dimakan di lokasi dimana...
by Bakmi01 | Mar 10, 2015 | Halal, Jakarta, Jakarta Pusat, Rekomendasi
Bakmi Gondangdia ini adalah salah satu bakmi paling legendaris, terutama untuk warga menteng dan sekitarnya. Sudah berdiri sejak 1968 dan menurut beberapa orang, mereka masih menjaga rasa mie ini tetap (hampir) sama setelah sekian lama. Mie ayam jamur dengan...
by Bakmi01 | Mar 9, 2015 | Bandung, Halal, Rekomendasi
Mangkok Ayam ini lokasinya strategis, dan sudah menjadi tempat nongkrong favorit saya bersama sohib-sohib penggemar bakmi di Bandung. Yang unik dari tempat ini adalah bentuk dan desain tempatnya yang didesain dengan ornamen2 mangkok ayam. Awalnya sempet mikir ni orang...
by Bakmi01 | Mar 8, 2015 | Halal, Jakarta, Jakarta Utara, Rekomendasi
Rekomendasi Mi Ayam yang halal di Sunter Indah. Mi bisa dicustomize dengan pilihan mi kecil keriting, mi karet, mi lebar, kwetiauw atau bihun. Also starring Udang Gulung Kulit Tahu, Lumpia Ayam, Pangsit & Bakso Goreng, Aneka Dumplings & Dimsum, Bubur Ayam,...
by Bakmi01 | Mar 8, 2015 | Jakarta, Jakarta Barat, Non-Halal, Rekomendasi
Mie paling enak dari semua mie versi saya pribadi. Lokasi di mangga besar seberang Santo Leo, gerobakan dibalik gerbang hijau. Modelnya mie garing dengan babi merah dicacah kecil-kecil, minyak babi goreng garing dan dapat bakso goreng babi juga. Nilai: 10/10. Sehabis...
by Bakmi01 | Mar 8, 2015 | Jakarta, Jakarta Barat, Non-Halal, Rekomendasi
Bakmi Congsim di Mangga Besar. Posisi ada di dekat lampu merah Hayam Wuruk, ada di red light district. Mie asal Medan. Walau pelayan Jawa dan Sunda. Selain babi merah, ada juga suwiran ayam, pangsit rebus dan kerupuk kulit babi yang membuat rasanya makin kaya....