Mie Ahau Mangga Besar
Mie paling enak dari semua mie versi saya pribadi. Lokasi di mangga besar seberang Santo Leo, gerobakan dibalik gerbang hijau. Modelnya mie garing dengan babi merah dicacah kecil-kecil, minyak babi goreng garing dan dapat bakso goreng babi juga. Nilai: 10/10. Sehabis...
read more
Bakmi Cong Sim Medan Mangga Besar
Bakmi Congsim di Mangga Besar. Posisi ada di dekat lampu merah Hayam Wuruk, ada di red light district. Mie asal Medan. Walau pelayan Jawa dan Sunda. Selain babi merah, ada juga suwiran ayam, pangsit rebus dan kerupuk kulit babi yang membuat rasanya makin kaya....
read more
Bakmi Keriting Siantar Atek
Mie Keriting Siantar ATEK letaknya di Ruko Pasar Delapan Alam Sutera blok RD 8-9 Yg gue makan bakmie lebarnya sementara biasanya orang makan yg keriting. Menurut gue mie ini masih juara di sekitar sini. Menurut saya lho Submitted by Paulus Hyu *sudah buka cabang juga...
read more
Bakmi Pondok Nikmat Jalan Guntur
Menindak lanjuti FR2 inspiratif dari Mas Kokoyoyo dan laporan dari Indra Tujuh mengenai lokasi ini. Maka meluncurlah tadi tim ke lokasi. Lokasi nya ada di Jl. guntur. Kalau dari ps. Manggis terus sampe dua perempatan dan lokasi ada di sebelah kanan. Jam bukanya itu...
read moreNo Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.